Jumat, 10 November 2017

Padi Hibrida INTANI 602, performanya di Trimurjo Kec. Trimurjo Kab. Lampung Tengah (20/06/2017)


Performa Padi Hibrida INTANI 602 di Trimurjo Kec Trimurjo Kab. Lampung Tengah (20/06/2017) menarik, dengan jarak tanam 25 X 25 CM tanaman cukup dalam pencahayaan dan tidak terlalu rapat yang biasanya berakibat menjadi sarang dari hama penyakit.

Hal ini mengingat jumlah anakan per rumpun sebanyak 30-35 batang, namun semuanya merupakan anakan produktif.

 Tanaman seragam, dengan tinggi hingga 105 CM


Petani menyambut gembira dengan hadirnya padi Hibrida INTANI 602.



Oleh    :  MHS

0 komentar:

Posting Komentar