Senin, 16 Oktober 2017

Wawan Sutrisno dalam Sekilas Keunggulan BISI 12 di Metro Kibang Kab. Lampung Timur

Wawan Sutrisno bersama BISI 12....
BISI 12 memiliki batang yang kokoh, dengan tanaman yang cukup besar. Wawan Sutrisno team lapangan BISI area Kec. Metro Kibang Kab. Lampung Timur selalu mendampingi petani jagung di area ini (17/1/2011).


Klobot menutup rapat, sehingga kalau ditanam dimusim penghujan tidak khawatir tumbuh di tanaman.




Petani di Metro kibang menggunakan batang tanaman BISI 12 untuk lanjaran penanaman cabe, sehingga diumur 85-90 hari bibit cabe sudah ditanam dibawah tanaman BISI 12. Batang BISI 12 cukup keras dan tidak mudah lapuk, sehingga mampu menjadi lanjaran tanaman cabe setelah jagung BISI 12 dipanen.


Abdul Khosim petani Margototo Kec. Metro Kibang Kab. Lampung Timur, puas dengan hasil panen jagung pada Mei 2011 dengan BISI 12 varietas yang ditanamnya.




Hamparan jagung yang telah panen, siap untuk penanaman selanjutnya.


Oleh     : MHS

0 komentar:

Posting Komentar